Mario Puzo lahir tanggal 15 Oktober 1920 di "Hell`s Kitchen" New York. Setelah bertugas di Jerman selama Perang Dunia II, ia kuliah di New School for Social Research di New York dan di Columbia University. Karena ingin berkembang setelah menulis untuk majalah-majalah pria, ia memutuskan menulis novel pertamanya The Dark Arena, yang terbit tahun 1955. Buku ini berdasarkan pengalamannya selama Perang Dunia II. Buku keduanya, The Fortunate Pilgrim, terbit tahun 1964 dan merupakan semacam autobiografi mengenai pengalaman imigran Italia. Kedua buku ini, walaupun dipuji para kritikus, bahkan Puzo sendiri menganggap buku keduanya sebagai karya terbaiknya, gagal di pasaran.Karena marah, ia menulis novel ketiga yang masih tentang keluarga imigran: keluarga Corleone dari Sisilia. Ia memberinya ...
download
Thursday, 5 March 2009
Omerta - Mario Puzo
Posted by Ahmad Agus Salim at 3/05/2009 03:31:00 pm
Labels: Novel
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment